Pendidikan Matematika

Mathematics Education

Informasi Program Studi

Nama (Indonesia)
Pendidikan Matematika
Nama (English)
Mathematics Education
Fakultas
Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Status
Aktif

Pimpinan Program Studi

Ketua Program Studi: belum terdata.
Sekretaris Program Studi: belum terdata.

Dosen Prodi Pendidikan Matematika

Menampilkan 0–0 dari 0 dosen
Belum ada data dosen untuk kriteria ini.

Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan
(Teacher Training and Education)
Kunjungi Laman Fakultas

Prodi lain di fakultas ini

Visi dan Misi

VISI

Menjadi Program Studi  yang unggul, inovatif, dan berdaya saing dalam mengembangkan pembelajaran matematika berbasis Etnomatematika  berlandaskan Iman Kristen Secara Holistik

MISI

1.Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran yang inovatif dan berdaya saing dalam bidang pembelajaran Matematika berbasis Etnomatematika untuk menyiapkan tenaga pendidik yang unggul

2. Menyelenggarakan penelitian  di bidang pendidikan matematika yang kreatif, inovatif dan berdaya saing dengan memanfaatkan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) berbasis Etnomatematika

3. Menyelenggarakan Pengabdian kepada masyarakat di bidang pendidikan melalui kerja sama baik di tingkat lokal, nasional dan internasional dengan berbagai lembaga pendidikan atau instansi terkait (stakeholder).